Mengenal Dana Abadi Hartono
Mungkin sebagian dari Anda yang membaca artikel ini bertanya-tanya. Apa itu Dana Abadi Hartono? Untuk menjawabnya, saya akan berbagi sekelumit cerita mengenai Bapak saya. Tanggal 15 Juli 2020 bertepatan dengan 177 hari Bapak saya wafat. Ada rasa kerinduan yang sulit diungkapkan. Tidak ada lagi nasihat dan doa dari beliau. Seolah-olah setengah semangat saya hilang. Ingin … Read more Mengenal Dana Abadi Hartono